Selasa, 31 Januari 2012

Obyek Wisata Kabupaten Bulungan Kalimantan Timur



1. Kilo meter 18 Tanjung Selor , jalur arah ke Kabupaten Berau.




2. Kilo meter 17 Tanjung Selor, arah kabupaten Berau



3. Gunung/ bukit Putih Tanjung Palas, arah kabupaten Malinau


4. Gunung Seriang, Km 2 tanjung selor. Arah kabupaten Malinau


5. Air Hangat Sajau, SP 4 . Arah Tanah Kuning Tanjung Selor



5. Museum Bulungan  Tanjung Palas, sisa sisa kerajaan Bulungan.


6. Aliran Sungai Kayan, Tanjung selor


7. Tarian-tarian daerah sebagai hasanah seni budaya ( Tari saman/ tarian dayak, Tarian Tunggal/ tarian    Dayak, Tari Perang/ tari dayak & Tarian Japen/ Bulungan )


8. Batu Tumpuk tanjung Palas Barat, arah Malinau




9. Pantai Tanah Kuning & Mangku Padi, Tanjung palas Timur




10. Goa Tenguyun, satu lokasi dengan Gunung Putih


Demikian Postingan ini sebagai refrensi wisata alternatif dan  wisata budaya bagi wisatawan domestik atau internasional yang akan melakukan liburan dan berwisata ke Kabupaten Bulungan Kalimantan Timur. Selain Pulau derawan di Kabupaten Berau. Semoga bermanfaat..

1 komentar:

  1. Maaf ada koreksi sedikit..Batu tumpuk lokasinya di Kecamatan Tanjung Palas Utara Kab. Bulungan.

    BalasHapus